Minggu, 14 Oktober 2012

Resume Pertemuan 5

Nama : Irfan Kurniawan Pratama A
NIM   : 11410100101
 

Pelatihan dan Pengembangan

Pelatihan dan Pengembangan Karyawan
• ORIENTASI KARYAWAN
suatu prosedur untuk memberikan para karyawan baru informasi mendasar mengenai latar belakang perusahaan
• TRAINING (PELATIHAN)
– proses pengajaran ketrampilan dasar sesuai tuntutan pekerjaan kepada karyawan baru
– suatu usaha terencana yang dilakukan perusahaan untuk memudahkan karyawan mempelajari pekerjaan
• DEVELOPMENT (PENGEMBANGAN)
– segala upaya untuk meningkatkan kinerja manajemen saat ini atau masa depan dengan memberi bekal pengetahuan, perubahan sikap, atau peningkatan ketrampilan

Training & Development
• Tujuan:
– Memperbaiki efektifitas kerja untuk mencapai hasil‐hasil kerja yang telah ditetapkan
• Dilakukan dengan:
– training/pelatihan : memperbaiki penguasaan ketrampilan dan teknik‐teknik pelaksanaan pekerjaan
– Pengembangan : peningkatan kemampuan secara lebih luas, sikap, dan kepribadian

Training Methods

On The Job Training Methods
• Magang
– Karyawan dilatih dibawah bimbingan praktisi dalam waktu tertentu.
– Dijelaskan mengenai tujuan pekerjaan, daftar pekerjaan, kunci dalam melakukan kerja, dan langkah‐langkah kerjanya
• Job rotation/transfer
• Coaching
• On the job training
– Memberikan pelajaran mengenai pekerjaan melalui pekerjaan yang sebenarnya.
– Keuntungan
     - Murah
     - Adanya umpan balik segera

Off The Job Training Methods
• Simulated training (occasionally called vestibule training)
– Training employees on special off‐the‐job
equipment so training costs and hazards can be
reduced.
– Computer‐based training (CBT)
– Electronic performance support systems (EPSS)
– Learning portals

0 komentar:

Posting Komentar